Mengubah File PDF ke Word dengan Software Gratis

Program Miliarder
Software dan Ratusan Ebook Bisnis sebesar 1.200 MB untuk di download
Software Pembuat Website lengkap dengan Ebook dan Video Tutorial

Seperti yang sudah banyak kita ketahui, jikan ingin meng-konversi berbagai dokumen ke PDF sudah banyak software gratis yang bisa dimanfaatkan, seperti PDF Converter, Cute PDF Converter, menggunakan aplikasi Open Office dan lainnya. Tetapi bagaimana halnya dengan konversi dari PDF ke dokumen atau Word ?

Berikut software-software gratis yang dapat digunakan untuk konversi PDF ke dokumen, seperti doc, rtf atau text termasuk juga layanan online gratis yang bisa dimanfaaatkan.

1. Free PDF to Word Doc Converter

Program ini akan mengkonversi PDF ke Word (doc), termasuk text, images, shapes dan berusaha mempertahankan layout-nya. Beberapa fiturnya antara lain :

  • Extract text labels, graphics, shapes
  • Mempertahankan layout (posisi) data dari PDF
  • Pilihan Konversi semua halaman atau beberapa saja
  • Mendukung format Adobe PDF 1.0 - 1.6 formats.
  • Opsi tambahan lainnya

Free PDF to Word doc

Anda bisa download software tersebut pada halaman free software download

sumber : http://taghyr.wordpress.com


No comments:

Post a Comment